ku mulai hari ini dengan penuh senyum
lebar sekali
prasangka dan harap ku akan muncul kesenangan hari ini
dan benar saja
hari ini cukup menyenangkan
tapi cukup sampai disitu saja
kesenangan itu kini berubah menjadi tangis
hahahah
betapa malangnya
memang benar roda itu berputar, dan sangat cepat dia berputar
mungkin tak akan ada lagi hari seperti hari ini dan hari kemarin
dalam tangis ku yang tak tau makna nyata nya
tapi dalam tangis tersirat luka yang mendalam
kecewa yang teramat sangat
aku tak tau
mereka pun tak tau
berita itu sungguh cepat
baru saja aku begini.
baru saja aku begitu
mengapa harus jadi begini akhirnya
tapi,
yasudahlah
menagis bukan hal yang buruk
bukan pula mengubah keadaan menjadi lebih baik
seperti kata khalayak
hanya kegiatan semata
menangis ya menangis lah
itu saja
tak perlu di tahan dan di pendam
beribu sesal ku tak menikmati kesenangan ku itu
sejuta kecewa ku untuk pelaku yg merusak hariku menjadi buruk
aku bukan paranormal yang yang tau isi pikiran orang lain
aku bukan boneka yang hanya diam
aku bukan malaikat yng sempurna yang bisa menerima setiap keadaan dan menyelesaikannya dalam waktu segejap saja
tawa renyah
tak ada guna menyesali
tak ada guna kekecewaan itu
karna siapapun tak akan mengubah keadaan itu
hari ini
cukup sampai waktu ini saja
dan akan berubah kepada hari esok
dan hari kemarin dan hari ini tidak akan ada lagi
hanya ada esok
dan menunggu ketika esok tak ada lagi
God Bless u, Monic
Tidak ada komentar:
Posting Komentar